Wednesday 17 August 2011

Tips n Trik Budget Terminal from Kaskus


Tips n Trik Budget Terminal

Dari pengalamanku PP dengan menggunakan Tiger Airways dan Budget Terminal, aku mau kasih tips n trik nih ...

1. Bila kita memang berniat untuk klaim pajak (GST Refund) ... maka bon - bon pembelian / belanja kita jangan dibuang ... dikumpulkan ...

2. Bila mau klaim GST, datanglah lebih pagi, karena sangat disarankan untuk kita klaim dulu sebelum kita check in dan barang2 kita dimasukkan ke bagasi ... Karena untuk klaim GST ini, kita selain harus mempunyai semua bon2 itu ... kita juga harus bisa menunjukkan barang2 yang kita beli

3. Barang2 yang kita beli yang akan kita klaim pajaknya .... lebih baik dikumpulkan menjadi 1 koper tersendiri ... jadi nanti saat di-crosscek barangnya ... kaga perlu bongkar2 banyak2 tas .....

4. Pastikan ketika akan membawa barang ke dalam kabin, jangan terlalu berat dan gedenya se-Gaban. Karena kalau overweight, bisa kena denda yang cukup lumayan menguras kocek

5. Bila sering haus ... bawalah botol kosong ... karena selepas imigrasi dan pemeriksaan x-ray, di dalam ada tempat Drinking Water ... jadi kita bisa isi botol kita penuh dengan air sebelum kita menaiki pesawat ... (ga di-cek lagi koq isi tas kita) ... jadi aman2 saja ..

6. Kalo lebih enak jangan keluar imigrasi.... Soalnya di dlm itu ada tempat duduk yang modelnya bs tiduran gitu... Kayak dipantai gitu gan... Mau pijit2 kaki ada...



FAQ:

1. Tiger Airways harus turun dan naik di Budget Terminal?

Kalau kita memang naik Tiger Airways, tentunya kita harus ke Budget Terminal. MRT Changi Station kan berhentinya juga di Terminal 2 nih, jadi tetep kita harus ke basement untuk naik Shuttle Bus yang mau ke Budget Terminal. Oh iya, kalau kita naik Bus yang no 36 yang ane ceritain, itu juga berhentinya di basement Terminal 2, so kita harus turun dan ganti ke Shuttle Bus yang mau ke Budget Terminal

Lain cerita kalau kita naik Taxi ya ... Kalau naik taxi, kita bisa berhenti langsung di depan Budget Terminal. Kalau petunjuk untuk ke Budget Terminal harus naik bus dulu sih ga ada Gan, cuma ya dia cuma tulis petunjuknya : "Shuttle Bus to Budget Terminal". Tapi tenang aja Gan, ga akan nyasar koq, Singapore negara yang sangat jelas untuk penunjuk2 arahnya

2. Gedung Imigrasi dan Budget Terminal terletak di lokasi yang sama?

Untuk Imigrasi, itu masih di dalam gedung / lokasi yang sama koq. Cuma emang untuk di Budget Terminal, waktu kita turun pesawat, kita harus jalan di koridor yang lumayan panjang untuk sampai ke Imigrasi ( tapi tetep dingin koq )

3. Pertanyaan ini maksudnya maksimal bagasi yang boleh dibawa ya ?
Hand Carry yang bisa bawa ke kabin sih maksimal 7 Kg Gan, seperti yang ane ceritain diatas. Tapi kalo untuk bagasi, itu tergantung waktu kita pesen tiket itu kita ambil yang berat berapa kan ... ( makin berat limit bagasi yang kita pilih, makin mahal juga nambah biayanya ) ... kayaknya bagasi yang bisa kita beli itu dari 15 KG, 25 KG, 30 KG gitu deh 



Solusi kalau turun dari Budget Terminal
Kalau mendarat di Budget Terminal maka segeralah pindah ke Terminal 1/2/3 karena fasilitas jauh lebih baik
Caranya: Cari Shuttle Bus/SkyTrain ( free) utk ke terminal 1/2/3


Kemudian


Carilah Rest Areas yg terletak di terminal tersebut yang tersedia secara gratis. Area area ini dilengkapi dengan " Kursi Tidur" yg nyaman banget.
Disinilah tempatnya:
  • Terminal 1 - Central Window Isles, Transit Mall West, Level 2
  • Terminal 1 - Central Window Isles, Transit Mall East, Level 2
  • Terminal 2 - Sanctuary - opposite Gate E5, Transit Mall North, Level 2
  • Terminal 2 - Oasis Lounge - beside Gate E11, Transit Mall North, Level 2
  • Terminal 3 - near Hard Rock Cafe, Transit Mall North, Level 2
  • Terminal 3 - near Global Tax Refund, Transit Mall South, Level 2

    Airport WiFi / Internet

    • Free wireless internet access is available at the Singapore Changi airport. To access the free WiFi (up to 1Mbps) connect to the "Wireless@SG" network.
    • iConnect offers 30 free internet terminals

    Airport Services, Facilities & Things to Do at the Airport

    • Luggage storage / Lockers
      Hours: 24 hours. Rates: S$ 3.15-8.40 (first 24 hours) | S$ 4.20-10.15 (subsequent 24 hours) Terminal 1 - Airside (Behind Gassan Watch, Transit Mall East, Level 2)
      Terminal 1 - Landside (Basement West)
      Terminal 2 - Airside (Behind Choco-Fantasia, Transit Mall South, Level 2)
      Terminal 2 - Landside (Arrival Hall North, Level 1)
      Terminal 3 - Airside (Departures, Transit Lounge North)
      Terminal 3 - Landside (Basement, Level 2 North)
    • Showers
      Terminal 1 - Rainforest Lounge (Transit Mall West, Level 3)
      Terminal 1 - Fish Spa & Reflexology (Gate 41, behind Starbucks)
      Terminal 1 - Swimming Pool (Transit Mall East, Level 3)
      Terminal 2 - Plaza Premium Lounge (Transit Mall South, Level 3)
      Terminal 3 - Ambassador Transit Lounge (Transit Mall, Level 3)
    • Currency Exchange
      There are 24 hour foreign exchange counters located airside and landside in Terminals 1, 2, 3 and the Budget Terminal.


    • Gardens
      Terminal 1 - Cactus Garden - (Transit Mall, Level 3)
      Terminal 2 - Bamboo Garden / Strip (Transit Mall, Level 2)
      Terminal 2 - Fern Garden & Koi Pond (Transit Mall, Level 2)
      Terminal 2 - Orchid Garden & Koi Pond (Transit Mall, Level 2)
      Terminal 2 - Sunflower Garden
      Terminal 3 - Butterfly Garden (Transit Mall, Level 2)
      Terminal 3 - Hungry Plants (Bufferfly Garden, Transit Mall, Level 2)

      • Entertainment
        • The Entertainment Deck offers people in transit the opportunity to: spin songs and create mixes at the Jam Studio,  play free video games at the LAN Gaming room, listen to relaxing music while sitting in a comfortable seat with built in speakers, watch music videos at the MTV Booth, watch great movies in the Movie Theatre.  All for free!
        • 3D Experience Zone - Check out the latest 3D content and games. There are large format display screens, 3D TV, free Internet surfing kiosks, 3D gaming stations, custom built-in speaker seats, and more.
        • Zonex - Arcade games for children of all ages.
        • The Slide at T3 - The world's tallest slide is located at Changi airport. Location: Terminal 3, Arrival Hall (Level 1), Public Area. Hours: 12pm - 1030pm


        • Movie Theatre
          Catch a movie in between flights.  All movies are free.  The theatres in terminals 2 and 3 are said to be the best places to relax. Open 24 hours.
          Terminal 1 - next to food gallery, Transit Mall East, Level 3
          Terminal 2 - near the Sunflower Garden, Transit Mall South, Level 3
          Terminal 3 - near the Ambassador Transit Lounge, Transit Mall North, Level 3


        • City Tour of Singapore
          If you are in transit and have 5 hours before your connecting flight, book a free 2-hour city tour of Singapore. Check to see if you will require a Visa to leave the transit area. Tour depart: 0900a, 1100a,1300p, 1500p, 1600p. The Free SIngapore Tour booths are located at:
          Terminal 2 - near the escalators, North Arrival Immigration and skytrain station at Transit Mall North, Level 2, Hours: 0700-1500.
          Terminal 3 - next to Transfer Lounge B, Travel Mall North, Level 2 



        1 comment:

        Unknown said...

        Numpang tanya dunk,,kan ak bln ini mw k spore naek tiger,,nah trus rencananya ak mw bermalam d changi,coz smpe sana udh jam 11 malem,,*syang hotelnya,,:D
        Mendingan ak kluar imigrasi apa ga ush k imigrasi dl yah??bingung,,soalnya kan turunnya d budget terminal yah,,thx